Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 4 ) : Buku ini menjelaskan tentang fiqih Mu'amalah yang Meliputi hal-hal berikut ini: Jual Beli Khiyar (Memilih), Salam (Pesanan), Riba, Pinjaman, Gadai, Jaminan, Hiwalah, (Pemindahan hutang), Berdamai, Hajr (boikot), Wakalah (perwakilan), Persekutuan, Musaqat dan muzara'ah, Persewaan, Sabaq (perlombaan), Peminjaman Rampasan, Syuf'ah dan syafa'ah, Titipan, Membuka lahan baru, Ju'alah (upah), Luqathah (barang temuan) dan laqith (yang menemukan) Waqaf, Pemberian dan sedekah, Wasiat, Memerdekakan.
Author: Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Fenomena lemah iman adalah satu realita. Di mana penulis tidak dapat mengingkari keberadaannya. Fenomena lemah iman di hati-hati kebanyakan kaum muslimin. Banyak dari kaum muslimin yang mengeluhkan kekerasan hatinya, tidak merasakan nikmat ketika beribadah dan mudah sekali terjerumus dalam kemaksiatan. Tulisan ini merupakan terapi fenomena ini.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Buku ini menjelaskan tentang hal-hal yang berkaitan dengan masalah thaharah (bersuci) seperti cara berwudhu, tayammum, masalah najis, dan mengusap khuf. Juga menerangkan tentang tata cara shalat.
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Translators: Mohammad 'Abbas
Publisher: Kantor Dakwah dan Bimbingan Islam Untuk Orang asing Di Zulfa - Kantor Dakwah dan Bimbingan Islam Untuk Orang asing Di Nasim
Buku yang menjelaskan tentang tata cara manasik haji dan umroh serta adab-adab ketika berziarah ke Masjid Nabawi sesuai dengan petunjuk al-Qur'an dan sunnah. Serta menjelaskan tentang keutamaan kedua ibadah tersebut juga menguraikan tentang kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh para jemaah haji dan umroh.
Author: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Translators: Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf
Publisher: Departemen Agama Islam dan Wakaf
Buku ini membahas tentang masalah tawassul dalam Islam baik yang diperbolehkan maupun yang dilaran.
Author: Abdul Aziz Abdullah Al-Jahani
Translators: Fariq Qasim 'Anuz - Farid Muhammad al-Bathothy
Buku ini menjelaskan kewajiban seorang wanita muslimah untuk mengenakan jilbab atas dasar perintah Allah dan Rasul-Nya, dan memperingatkan kaum muslimah untuk selalu waspada terhadap usaha musuh-musuh islam untuk melepas jilbab mereka dan mengeluarkannya dari rumah kemuliaan.
Author: Departemen Ilmiyah Darul Qasim
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah - Dirjen Fatwa Kerajaan Saudi Arabia
Source: http://www.islamhouse.com/p/1540